BANGKINANG KOTA, BerkasRiau.com – Penuhi janji, Bupati Kampar, H Azis Zaenal memberikan bonus kepada atlet berprestasi peraih medali pada Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Riau IX 2017. Acara seremonial penyerahan bonus dilangsungkan di Balai Bupati Kampar di Bangkinang Kota, Jumat (15/12/2017). Pelatih dan official juga kecipratan mendapatkan bonus. Bonus sebesar Rp 1,72 miliar diperuntukkan kepada 300 arang atlet, pelatih dan official. …
Read More »admin_br
Pemilihan Penghulu Berjalan Sukses, Kapolsek Panipahan Gelar Yasinan
ROHIL, BerkasRiau.com – Kepolisian Sektor Panipahan, Rokan Hilil (Rohil), menggelar giat bimbingan rohani mental (binrotal) berupa pengajian wirid yasin bersama orang tua jompo, Kamis (14/12/2017). Kegiatan ini diadakan sekitar pukul 08.00 WIB di Mapolsek Panipahan, Kecamatan Pasir Limau Kapas. Binrotal ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Panipahan Iptu Zulmar. Kapolres Rokan Hilir AKBP Sigit Adiwuryanyo Sik, SH melalui Paur Humas Polres …
Read More »Lima Pengedar Narkoba Ditangkap Polres Kampar, Dua di Antaranya Wanita Cantik
BANGKINANG KOTA, BerkasRiau.com – Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Kampar kembali membuat gebrakan dengan menangkap lima tersangka kasus narkoba dalam satu hari pada Selasa (12/12). Pelaku ditangkap di tiga lokasi berbeda di wilayah Kampar. Penangkapan pertama terhadap tersangka MS alias WS (33). Pria ini adalah warga Jalan Melati Bangkinang, seorang residivis kasus narkoba yang baru bebas 2 bulan lalu. Dari …
Read More »Soal Pemutusan Listrik Damkar, Ini Kata Sekretaris Satpol PP Kampar
BANGKINANG KOTA, BerkasRiau.com – Kantor Pemadam Kebakaran (Damkar) yang menjadi salah bidang di Satpol PP Kampar, diputus listriknya oleh Perusahaan Listrik Negara (PLN), Rabu (13/12/2017) malam. Bangunanan yang berada di Jalan Letnan Boyak, Bangkinang Kota ini, gelap-gelapan. Sebelum diputus, petugas PLN meninggalkan dua lembar kertas tagihan PLN. Dua kertas itu hampir sama isinya. Yang membedakannya, tulisan tangan dan tanggal yang …
Read More »Hina Ustaz Somad, Alumni Desak Oknum Guru MTs Batu Belah Dipindahkan
BANGKINANG KOTA, BerkasRiau.com – Alumni Madrasah Tsanawiyah (MTs) Desa Batu Belah, Kecamatan Kampar, tidak terima dengan prilaku atau sikap salah seorang oknum guru di sekolah yang bernama Mulyadi atau dikenal dengan sebutan Ocu Yadi. Ocu Yadi, dinilai telah menista dan menghina ulama Ustad Abdul Somad (UAS) di media sosial. Untuk itu Alumni MTs Desa Batu Belah mendesak agar pelaku Mulyadi …
Read More »Bersilaturahmi dengan Warga Kampar di Natuna, Ini Pesan Bupati Azis
NATUNA, BerkasRiau.com – Bupati Kampar Azis Zaenal bersilahturahmi dengan warga Kampar yang berada di Natuna. Mereka yang di Natuna, tergabung dalam sebuah organisasi Ikatan Warga Kampar Natuna (IKWN). Pertemuan itu berlangsung di gedung pertemuan Sri Serindit Kabupaten Natuna, Rabu (13/12/2017). Dalam pertemuan itu, Azis berpesan agar warga Kampar di Natuna ikut membangun Natuna. “Jadilah warga Kampar yang baik, cerdas dan …
Read More »Horeee… Besok Bonus Atlet Peraih Medali Kampar Dibagikan
BANGKINANG KOTA, BerkasRiau.com – Besok, Jumat (15/12/2017), bonus para atlet Kampar yang meraih medali pada Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Riau lalu, diserahkan. Penyerahanini diajukan langsung oleh Bupati Kampar Azis Zaenal di Rumah Dinas Bupati Kampar, Bangkinang Kota. Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Kampar Abdul Gaffar mengatakan, selain menyerahkan bonus, juga akan diadakan acara pembubaran Panitia Pelaksana Porprov Riau …
Read More »Mengadu ke Gubri, Warga Langsung Diberi Dua Kaki Palsu dan Biaya Pengobatan
TELUKKUANTAN, BerkasRiau.com – Sebagai seorang pemimpin, setiap harinya Gubernur Riau, Arsyadjuliandi Rachman pasti bertemu dengan masyarakatnya dari berbagai kalangan. Saat bertemu langsung dengan orang nomor satu di Riau tersebut, tak jarang masyarakat biasanya berkeluh kesah, mengadukan masalah yang dihadapai rakyat kecil hingga hanya sebatas permintaan berswafoto saja. Pada kesempatan kali ini pada Selasa (12/12/2017), di Desa Pantai, Kecamatan Kuantan Mudik, Kabupaten …
Read More »Prihatin dengan Kondisi Tiara, Mahasiswa STIE Bangkinang Galang Dana
BANGKINANG KOTA, BerkasRiau.com – Penyakit penyumbatan cairan di otak yang diidap oleh Tiara Dunia Putri (5), memancing keprihatinan banyak pihak. Apalagi, balita asal Kuok ini lahir dari keluarga yang kurang mampu. Salah satu yang prihatin, adalah mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Bangkinang. Sekitar 20 mahasiswa yang tergabung dalam Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) STIE Bangkinang, turun ke jalan, Rabu (13/12/2017) …
Read More »Buntut Pemotongan Honor Pam Porprov, Seratusan Personil Satpol PP Diperiksa Polda
BANGKINANG KOTA, BerkasRiau.com – Pemotongan honor yang menjerat Kepala Satpol PP Kampar MJ bersama dua anggotanya berbuntut panjang. Setelah mereka bertiga ditetapkan tersangka, kini seratusan anggota Satpol PP yang diperiksa Polda Riau. Pemeriksaan saksi ini berlangsung di ruang rapat lantai III Kantor Bupati Kampar, Kamis (14/12/2017) siang. Pemeriksaan ini tertutup. Wartawan tidak diperbolehkan masuk. Terlihat, anggota Satpol PP yang menjadi …
Read More »