Thursday , April 17 2025
Home / Daerah / K A M P A R (page 305)

K A M P A R

Tak Dihadiri Pimpinan PTPN V, Mediasi dengan Kopsa-M Diundur Bupati

BANGKINANG, BerkasRiau.com – Tim Pemerintah Kabupaten Kampar telah menyelesaikan penilaian teknis terhadap lahan perkebunan Kelapa Sawit Koperasi Sawit Makmur (Kopsa-M) di Desa Pangkalan Baru Kecamatan Siak Hulu. Lahan dibangun oleh PT Perkebunan Nusantara V sebagai bapak angkat dengan pola Koperasi Kredit Primer untuk Anggota (KKPA). Hasil penilaian teknis dibahas dalam Rapat Mediasi antara Kopsa-M dengan PTPN V. Rapat Mediasi dipimpin …

Read More »

Sah, APBD Rohil 2018 Rp1,7 Triliun

ROHIL, BerkasRiau.com – Sidang paripurna DPRD Rohil tentang pembahasan rancangan pendapatan belanja daerah (RAPBD) tahun anggaran 2018 resmi ditetapkan sebesar Rp1,7 triliun, Senin (18/12/2017) malam. Sidang ke 20 ini dipimpin Wakil Ketua DPRD Drs H Syarifuddin MM ini, dihadiri Wakil Bupati Rohil Drs H Djamiluddin dan seluruh kepala Operasional Perangkat Daerah (OPD), dan 32 anggota DPRD. Laporan penyampaian rancangan peraturan …

Read More »

BPJS dan Jamkesda Digesa, Namun Anggarannya Ditiadakan

BANGKINANG KOTA, BerkasRiau.com – Di satu sisi, program nasional BPJS dan Jamkesda digesa. Tapi, alokasi anggaran di APBD Perubahan 2017 Kampar ditiadakan untuk itu. Hingga Desember 2017, klaim badan layanan umum daerah (BLUD) Bangkinang ke Dinas Kesehatan, mencapai Rp3,6 miliar. Keikutsertaan masyarakat Kabupaten Kampar program BPJS dan Jamkesda terhitung November 2017 baru berada pada posisi 53 persen. Hal itu diketahui, …

Read More »

Natal dan Tahun Baru, Ini Enam Pos Pengamanan di Ruas Jalan Kampar

BANGKINANG KOTA, BerkasRiau.com – Jelang Natal dan Tahun Baru 2018, jajaran Polres Kampar melaksanakan rapat di ruang data Polres Kampar, Senin (18/12). Rapat ini membahas tentang pengamanan Natal dan tahun baru 2018, atau operasi lilin. Rapat Lintas Sektoral ini dipimpin Kabag Ops Kompol Franky Tambunan ST mewakili Kapolres Kampar yang pada waktu bersamaan sedang mengikuti kegiatan lain di Polda Riau. …

Read More »

DPRD Sijunjung Kunker ke Kampar, Katanya Belajar Soal Penyertaan Modal

BANGKINANG KOTA, BerkasRiau.com – Sebanyak 30 orang anggota DPRD Sijunjung, Sumatera Barat, terdiri dari Komisi I, II dan III melakukan kunjungan kerja (kunker) ke DPRD Kampar. Mereka diterima oleh Ketua DPRD Kampar, Ahmad Fikri, S, Ag di ruang banggar DPRD Kampar, Senin (18/12/2017). Rombongan dipimpin oleh Wakil Ketua DPRD Sijunjung, Wal Bardi. Saat kunjungan dia menyampaikan, bahwa mereka ingin belajar …

Read More »

DIPA Kampar Rp1,829 Triliun, Gubri: Tingkatkan Pengelolaan APBD

PEKANBARU, BerkasRiau.com – Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman menyerahkan daftar isian pelaksanaan anggaran (DIPA) untuk Kabupaten Kampar, Senin (18/12). Untuk DIPA tahun ini, Kampar menerima Rp1.829.000.338.000. Penyerahan DIPA tahun 2018 dilakukan lebih awal agar pelaksanaan pembangunan dan pencairan anggaran di daerah lebih cepat dan segera memberikan manfaat nyata kepada seluruh masyarakat. Bupati Kampar H Azis Zaenal SH MM yang diwakili oleh …

Read More »

Terancam Dirumahkan, Tenaga Bantu Kesehatan Ramai-ramai Datangi DPRD Kampar

BANGKINANG KOTA, BerkasRiau.com – Puluhan Tenaga Bantu Kesehatan (TBK), Senin (18/12/2017) datangi kantor DPRD Kampar. Mereka diterima oleh Ketua DPRD Kampar, Ahmad Fikri dan Ketua Komisi I DPRD Kampar Repol di ruang banggar DPRD Kampar. Maksud kedatangan mereka mempertanyakan kejelasan isu dirumahkan. Mereka rata-rata sudah sejak tahun 2013-2014 telah bekerja sebagai TBK. “Berbagai isu dirumahkan dan seleksi yang akan dijalani, …

Read More »

PT SATU Diduga Menyerobot Lahan Masyarakat, Ini Enam Rekomendasi DPRD Kampar

BANGKINANG KOTA, BerkasRiau.com – Terkait pengaduan masyarakat tentang permasalahan dugaan penyerobotan lahan oleh PT Sumatera Agro Tunas Utama (SATU), Komisi I DPRD Kampar melakukan rapat dengar pendapat (RDP). RDP Komisi I dengan masyarakat dilaksanakan di Ruang Banmus Gedung DPRD Kampar, Senin (18/12/2017). Kegiatan ini dihadiri oleh Kelompok Tani Osang Jaya, Kelompok Tani Bina Jaya Lestari, masyarakat Desa Koto Tuo Kecamatan …

Read More »

Temu Alumni SMPN 1 Bangkinang Angkatan 1988, Sekda Tak Segan-segan Cium Tangan Guru

BANGKINANG KOTA, BerkasRiau.com – Sekretaris Daerah Kabupaten Kampar Drs H Yusri MSi yang juga merupakan alumni SMPN 1 Bangkinang Kota, menghadiri acara yang bertajuk Basuo Konjo Lamo setelah 29 tahun. Mereka merajut kembali tali silaturrahmi alumni angkatan 1988 di Aula SMPN 1 Bangkinang Kota, Ahad (17/12/2017). Acara dihadiri para alumni angkatan 1988 yang berasal dari berbagi daerah. Seperti Padang, Batam, …

Read More »

Diteriaki Begal, Viki Tewas Diamuk Massa, Motornya Dibakar

TAMBANG, BerkasRiau.com – Wahyu Fikranda alias Viki (20), menjadi korban pelampiasan keganasan amukan massa. Dia dihajar hingga tewas. Sepeda motor yang dibawanya dibakar. Viki dituduh sebagai pelaku begal, walaupun belum terbukti. Peristiwa ini terjadi di Dusun II, Desa Rimbo Panjang, Kecamatan Tambang, tepatnya di jalur II jalan raya Pekanbaru-Bangkinang, Sabtu (16/12/2017), sekitar pukul 21.00 WIB. Kabar ini sontak membuat heboh. …

Read More »