Saturday , April 19 2025
Home / Daerah (page 618)

Daerah

Sejak kisruh Sapi Antar Jefry dan DPRD, Kantor Dewan Sering Kosong

BANGKINANG, BerkasRiau.com – Sungguh miris, dalam beberapa minggu  ini, gedung dewan perwakilan rakyat Kampar, sepi bak gedung tua yang kosong tak ada tanda-tanda kehidupan. Setelah kami telusuri setiap lorong dan ruang anggota dewan, tak satupun manusia yang berhasil kami temui. Akhrinya, kami berlanjut memasuki ruang pegawai dan staf juga tak satupun berpenghuni. Setelah memutar-mutar, akhirnya kami menemui dua pegawai diruang …

Read More »

Plafon RSUD Bangkinang Rusak, Dirut Sebut Biaya Perawatan Minim, Benarkah?

BANGKINANG, BerkasRiau.com – Meski gedung Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bangkinang terlihat megah dari luar, tetapi bila kita melihat ke dalam kemegahan tersebut terasa sirna seketika, pasalnya berapa titik dari plafon rumah sakit tersebut telihat rusak dan bolong. Demikian pantauan BerkasRiau.com ketika mengunjungi RSUD Bangkinang, Selasa (29/11). Salah satu plafon yang rusak adalah di dalam ruang Nicu (Neonatal Intensive Care …

Read More »

Alamak! Pencairan Dana Jaspel Hanya 11 Bulan Itu Pun Disunat

BANGKINANG, BerkasRiau.com – Kabar kurang sedap kembali berhembus di dunia tenaga kesehatan, terkait pencairan dana Jaspel para tenaga medis Puskesmas seluruh Kampar. Sudahlah Jaspel mereka menunggak selama 11 bulan, saat pencairan, mereka juga harus terima kenyataan uang jaspel mereka diduga dipotong oleh oknum Kepala Puskesmas. Hal itu diungkap oleh salah seorang tenaga medis di sebuah Puskesmas kepada wartawan, Rabu (30/11). …

Read More »

Soal Penanggungjawab Bimtek, BPMPD dan APDESI Terkesan Saling Lepas Tangan

BANGKINANG, BerkasRiau.com – Kepala BPMPD, Surya Menyebut pahwa dalam perjalanan Bimtek yang diselenggarakan oleh pejabat desa sepenuhnya ditentukan oleh para kepala desa yang tergabung dalam Asosiasi Perangkat Desa Seluruh Indonesia (APDESI) Kabupaten Kampar. Sedangkan pihak BPMPD hanya sebagai koordinator dan fasilitator. “Kita ndak ikut campur soal penentuan lembaga dan lokasi, itu murni dari para kades. Kita menentukan terkait subtansi Bimtek dan …

Read More »

Apel Nusantara Bersatu di Bengkalis Bakal Digelar Rabu Mendatang

BENGKALIS, BerkasRiau.com – Dalam rangka mempererat persatuan dan kesatuan bangsa yang saat ini seakan terancam dan menjadi isu nasional, pemerintah Kabupaten Bengkalis akan menggelar Apel Nusantara Bersatu, di Lapangan Tugu Bengkalis, Rabu (30/11) mendatang. Sesuai rencana, upacara tersebut akan diikuti beberapa elemen masyarakat mulai dari TNI, POLRI, Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB), Perwakilan Organisasi Kemasyarakatan, Komunitas Kesenian Rakyat, Organisasi Kepemudaan, Mahasiswa …

Read More »

Herman Moyan: Pemilihan Ketua APDESI Kampar Cacat Hukum dan Berbaur Politik

BANGKINANG (BerkasRiau.com) – Ketua DPC Asosiasi Perangkat Desa Seluruh Indonesia ( APDESI ) Kabupaten Kampar Herman Moyan mengatakan menilai jelang pemilihan ketua APDESI kabupaten kampar dalam waktu dekat ini, di duga kuat berbau politik dan cacat hukum. Menurutnya, karena kepengurusan APDESI Kampar sendiri sampai hari ini masih terbilang sah dan belum  ada pembentukan pengurus yang baru. Hal itu disebutkannya kepada …

Read More »

Komisioner Panwaslu Kampar “Diseret” Alfisyahri ke Sidang DKPP

BANGKINANG (BerkasRiau.com) – Terkait putusan “tidak diterima” permohonan sengketa Pilkada yang diajukan oleh bakal calon Bupati Kampar Alfisyahri, tertanggal 21 Oktober 2016 kepada Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kampar, berbuntut panjang. Sekarang Komisioner Panwaslu Kabupaten Kampar “diseret” oleh Alfisyahri ke sidang etik Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) R.I. Berdasarkan status akun face book Alfisyahri Asbin Wibowo, sidang etik di DKPP tersebut …

Read More »

Kampar Terbaik Pelaksanaan Implementasi Siskeudes

BANGKINANG (BerkasRiau.com) – Kabupaten Kampar mendapat predikat terbaik pelaksanaan implementasi Sistem Keuangan Desa (Siskeudes) tahun 2016. Predikat terbaik tersebut diberikan BPKP Propinsi Riau pada tanggal 9 Nopember 2016 lalu, kata Kepala Badan BPMPD Kampar Surya Budhi di ruang kerjanya, Senin (28/11). Dikatakan, setelah mendapat pemberitahuan dari pihak BPKP tentang Siukesdes pihaknya sangat merespon dan komit dengan hal itu. Selain itu …

Read More »

Ternyata, Sudah 11 Bulan Dana Jaspel Tenaga Medis Puskesmas Belum Cair.

BANGKINANG(BerkasRiau.com) – Data yang rangkum dari sebuah sumber terpercaya menyebutkan, ternyata dana Jasa Pelayanan (Jaspel) bagi tenaga medis di Puskesmas sudah 11 bulan tidak dibayarkan. Demikian yang dibeberkan seorang bidan di sebuah Puskesmas yang takut namanya ditulis, Senin (28/11). “Sudah pasrah kami, terhitung sejak Januari hingga bulan November 2016 Jaspel yang menjadi hak kami tidak dicairkan,” ucapnya sedih. Ditambahkannya, saat …

Read More »

Terbongkar, Syofian Datuk Majo Sati Mengaku Pernah Ditawarkan Travel  

BANGKINANG (BerkasRiau.com) – Ketua Forum BPD se-Kampar Syofian Datuk Majo Sati mengaku pernah ditawarkan oleh pihak Badan Pemberdayaan Masyarakat Pemerintah Desa (BPMPD) untuk menggunakan lembaga yang telah ditentukan oleh BPMPD dalam keberangkatan bimtek BPD ke Mataram. Hal itu disebutkannya kepada awak media ketika menggelar konfersi pers di rumah makan Tapak 8, Kota Bangkinang, Senin (28/11/2016). Menurutnya karena menggunakan travel untuk …

Read More »