Bangkinang, BerkasRiau.com – Dewan Pimpinan Cabang Serikat Pers Republik Indonesia (DPC-SPRI) Kabupaten Kampar, sudah resmi terbentuk. Setelah menerima SK dari Dewan Pimpinan Pusat Serikat Pers Republik Indonesia (DPP – SPRI), Dewan Pimpinan Cabang Serikat Pers Republik Indonesia (DPC – SPRI) Kabupaten Kampar, resmi terbentuk. Pengurus Organisasi DPC-SPRI Kampar, adakan pertemuan untuk meningkatkan silaturahmi dan pembahasan program – program SPRI kedepannya, …
Read More »admin_br
Didampingi Bupati Kampar, Gubernur Riau Lepas Ziarah Kubur
Bangkinang, BerkasRiau.com – Gubernur Riau Drs Syamsuar,M.Si didampingi Bupati Kampar Catur Susanto,SH secara resmi melepas kegiatan Ziarah Kubur di Masjid Almujahidin Desa Muara Uwai Kecamatan Bangkinang, Rabu (12/6/19). Selain Bupati Kampar pada perayaan raya enam dalam kegiatan ziarah kubur tersebut hadir juga Sekda Kampar Drs Yusri M.Si, Dandim 0313/KPR Letkol Inf Aidil Amin,S.IP,.M.Pol, Kapolres Kampar AKBP Andri Ananta Yusdistira,SIK,MH, Ketua …
Read More »Beberapa Tokoh Pers Apresiasi Kinerja Polres Kampar Amankan Arus Mudik
KAMPAR, BerkasRiau.com – Selasa (11/6/2019) -Perayaan Idul Fitri 1440-H baru saja kita lewati, begitupun dengan kegiatan mudik berlebaran yang sudah menjadi tradisi masyarakat sejak dulu juga telah berakhir dan aktivitas masyarakat sudah mulai kembali normal seperti biasa. Sebagai catatan bahwa kegiatan mudik lebaran yang sudah menjadi tradisi ini tentunya memberi dampak yang sangat besar bagi aktivitas berlalulintas, peningkatan intensitas kendaraan …
Read More »Bupati Rohil Minta ASN Tingkatkan Kinerja Setelah Libur Lebaran
ROHIL, BerkasRiau.com – Bupati Rokan Hilir Suyatno meminta kepada Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan pemerintah daerah setempat meningkatkan kinerja setelah libur Lebaran 2019. “Hari ini kita masuk kerja seperti biasa setelah Lebaran. Harapan saya kepada ASN untuk terus meningkatkan kinerjanya, disiplin juga demikian,” kata Suyatno usai menggelar apel bersama sekaligus halal bi halal, Senin (10/6/2019) di halaman kantor Badan Pengelola Keuangan …
Read More »LSM Formasi Riau Minta Gubernur Riau Tertibkan Lahan 1 Juta Hektar di Riau
PEKANBARU, BerkasRiau.com – LSM Forum Masyarakat Anti Korupsi (Formasi) Riau meminta Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar untuk mengambil langkah yang cepat, terukur dan strategis untuk menertibkan lahan-lahan korporasi terkait perizinan perusahan yang beroperasi di Riau yang belum tertib. Formasi Riau memandang Gubri saat ini belum berani mengambil tindakan yang berkeadilan untuk menertibkan perusahaan-perusahan nakal. “Padahal KPK sudah memberi signal bahwa ada …
Read More »Atasi Ngantuk Saat Mudik, Satlantas Kampar Bagikan Kopi Hangat
KAMPAR, BerkasRiau.com – Sabtu siang (8/6/2019) bertepatan H+3 Lebaran, Satuan Lalulintas Polres melakukan kegiatan Inovasi dengan membagikan Minuman Kopi Gratis kepada pengendara yang melintas di Kota Bangkinang. Sebelum memulai kegiatan ini, telah disiapkan sekitar 200 gelas kopi hangat untuk dibagikan kepada pengendara yang dalam perjalanan pulang mudik dari kampung halamannya. Kegiatan ini diadakan di Jalan Lintas Sumbar – Riau tepat …
Read More »Kapolsek Bangko Pimpin Patroli Malam Lebaran, Tujuh Remaja Diamankan
ROHIL, BerkasRiau.com – Malam lebaran ke-2, Tujuh orang remaja diamankan jajaran Polsek Bangko dalam operasi kegiatan kepolisian yang ditingkatkan (K2YD). Mereka, remaja yang diamankan berkumpul ditempat tempat yang dianggap rawan terjadinya tindak pidana di wilayah hukum Polsek Bangko. “Ada tujuh remaja berkendaraan sepeda motor, mereka sedang berkumpul dan diamankan. Setelah masing masing membuat pernyataan, dikembalikan kepada orang tua nya,” kata Kapolsek Bangko …
Read More »YLBHR: PT. KAP Sudah Alihkan Jalan Masuk PKS ke APL
BANGKINANG, BerkasRiau.com – Setelah disurati oleh Yayasan Lingkungan dan Bantuan Hukum Rakyat (YLBHR), akhirnya PT Kencana Agro Persada (PT. KAP) mengalihkan jalan masuk ke Pabrik Kelapa Sawit (PKS) dari kawasan hutan ke Areal Peruntukan Lain (APL). “Kita mangapresiasi langkah PT. KAP yang mengalihkan jalan masuk PKS yang awalnya melewati kawasan Hutan Produksi (HP) ke Areal Peruntukan Lain (APL). Jadi tidak ada masalah …
Read More »Sambut Idul Fitri 1440 H, Bupati Kampar Lepas Pawai Takbir
Bangkinang, BerkasRiau.com – Bupati Kampar Catur Sugeng Susanto,SH dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkominda) Kabupaten Kampar melepas Pawai Takbir Keliling menyambut hari raya Idul Fitri 1440 H/2019 M di Bundaran M. Yamin Bangkinang, Selasa malam (4/6/19). Pawai takbir ini merupakan agenda rutin yang digelar oleh Pemkab Kampar dalam rangka menyambut datangnya hari raya Idul Fitri, Bupati Kampar Catur Sugeng sendiri …
Read More »Kapolres Kampar Sampaikan Pesan Keselamatan Bagi Pemudik
KAMPAR, BerkasRiau.com – Selasa (4/6/2019) menjelang Hari Raya Idul Fitri 1440-H terpantau arus lalulintas di Jalur Lintas Barat dari arah Provinsi Riau menuju Sumatera Barat masih ramai dan cukup padat. Sejak hari Minggu (2/6) terlihat arus lalulintas dari arah Riau menuju Sumatera Barat terjadi peningkatan yang signifikan yang didominasi kendaraan roda dua serta mobil penumpang pribadi. Pada kesempatan ini Kapolres …
Read More »