Bangkinang, BerkasRiau.com – Dirut RSUD Bangkinang dr Asmara Fitrah Abadi bersama rekan-rekannya yang baru sehari setelah dilantik Bupati Kampar Catur Sugeng Susanto SH, melakukan apel perdananya dan menyampaikan arahan ditempat kerja barunya, Sabtu (29/6/19). Dalam kesempatan apel perdananya dr Asmara Fitrah yang juga akrab dipanggil dr Ifie menyampaikan beberapa hal. 1. Bantu Kami meningkatkan pelayanan ke Masyarakat, insya allah hak …
Read More »admin_br
Korban Hanyut di Sungai Setingkai Kampar Kiri Ditemukan Sudah Meninggal
KAMPAR KIRI, BerkasRiau.com – Warga Desa Tanjung Harapan Kecamatan Kampar Kiri dihebohkan dengan adanya kejadian warga hanyut terbawa arus saat menyeberangi sungai Setingkai, Kamis (27/6). Korban adalah Junaidi Siahaan (38) warga Desa Tanjung Harapan Kecamatan Kampar Kiri, ia ditemukan dalam kondisi sudah meninggal dunia pada Jumat pagi oleh Tim Gabungan Basarnas dan Polsek Kampar Kiri dibantu warga masyarakat. Selanjutnya korban …
Read More »Bujang Dara Kabupaten Kampar Dikarantina, Ini Kegiatan Mereka
Bangkinang, BerkasRiau.com – Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Kampar, adakan kegiatan Karantina Bujang dan Dara di Hotel Altha, Bangkinang Kota. Demikian disampaikan Kadis Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Kampar Ir Zulia Dharma, melalui Kasi pengembangan hubungan antar lembaga Candra Budhi, Jumat (28/06/2019) malam. Budi mengatakan, Karantina Bujang Dara Kampar ini telah dilaksanakan pada hari Kamis kemaren dan dibuka langsung oleh Bapak …
Read More »Dua Pemuda Pelaku Perkosaan Diringkus Polsek Tapung
TAPUNG, BerkasRiau.com – Unit Reskrim Polsek Tapung amankan dua pemuda sebagai tersangka kasus pencabulan dan pemerkosaan, kedua pelaku ditangkap pada Jumat pagi (28/6) di wilayah Desa Petapahan Kecamatan Tapung. Mereka yang ditangkap ini adalah TG alias HE (Lk 24) dan AR alias DO (Lk 23), keduanya bekerja sebagai buruh muat sawit dan beralamat di Dusun Sukamaju Desa Petapahan Kecamatan Tapung. …
Read More »Kasat Polairud Iptu Sapto Hartoyo Sosialisasi Pencegahan Paham Radikal dan Narkoba
ROHIL, BerkasRiau.com – Dalam rangka Quick Wins program 1 (satu). Satuan Kepolisian Perairan dan Udara (Satpolairud) Polres Rohil memberikan penyuluhan tentang mencegah paham radikal dan anti pancasila serta bahaya narkoba. Turut hadir dalam kegiatan tersebut dihadiri Kepala Desa Kelurahan Bagan Punak, tokoh masyarakat, tokoh pemuda beserta puluhan nelayan dan sejumlah personel Satpolairud, bertempat di kantor Satpolairud Bagansiapiapi, Jumat (28/6/2019) pagi. …
Read More »Usai Dilantik, Direktur RSUD Bangkinang Langsung Sidak Ruangan
Bangkinang, BerkasRiau.com – Bupati Kampar melantik Direktur RSUD dr Asmara Fitrah Abadi beserta 23 orang lain di Aula Kantor Bupati Kampar, Jumat (28/6/19). Usai dilantik pagi hari, Direktur RSUD Bangkinang yang baru setelah sholat jum’at langsung melakukan inspeksi mendadak (Sidak) ke beberapa ruangan di lingkungan RSUD Bangkinang guna memastikan kondisi RSUD saat ini dan akan melakukan langkah-langkah yang diperlukan kedepan. …
Read More »Bupati Kampar Lantik Dokter Asmara Fitrah Abadi sebagai Direktur RSUD Bangkinang
Bangkinang, BerkasRiau.com – Bupati Kampar Catur Sugeng Susanto melakukan Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Administrator dan Jabatan Pengawas di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kampar yang dilaksanakan di Aula Rumah Dinas Bupati Kampar, Jumat(28/6). Berdasarkan Surat Keputusan Bupati Kampar Nomor : SK.821.2-445/VI/2019 sebanyak 24 pejabat dilantik, sebagian besarnya merupakan pejabat di lingkungan RSUD Bangkinang. Satu diantara adalah Direktur RSUD Bangkinang yang di …
Read More »Warga Tionghoa Panipahan Beri Bantuan Korban Kebakaran Rp 176 Juta
ROHIL, BerkasRiau.com – Komunitas masyarakat tionghoa panipahan menyalurkan bantuan untuk korban musibah kebakaran yang terjadi pada Rabu 26 Juni 2019 di Panipahan, dalam peristiwa itu puluhan rumah ludes terbakar dan dua orang warga mengalami luka luka. Musibah tersebut menggugah kepedulian banyak pihak, seperti kegiatan yang dilakukan tim penggalangan dana masyarakat tionghoa panipahan yang telah mengumpulkan bantuan berupa sembako dan uang …
Read More »Kapolres Kampar dan Ketua Cabang Bhayangkari Kunjungi Warakawuri
BANGKINANG, BerkasRiau.com – Kamis pagi (27/6/2019), Kapolres Kampar AKBP Andri Ananta Yudhistira SIK MH, didampingi Ketua Cabang Bhayangkari Kampar Ny. Viola Andri Ananta beserta Waka Polres dan Pejabat Utama Polres Kampar, melakukan Anjangsana ke kediaman Warakawuri dalam rangka Hari Bhayangkara ke-73 tahun 2019. Mengawali kegiatan Anjangsana ini, Kapolres Kampar dan rombongan mengunjungi salahsatu Warakawuri yaitu Hj. Maryam, yang merupakan janda …
Read More »Yusri Terpilih secara Aklamasi sebagai Ketua KTNA Kabupaten Kampar Periode 2019-2024
Bangkinang, BerkasRiau.com – Drs Yusri, MSi terpilih secara aklamasi sebagai Ketua Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) Kabupaten masa bakti 2019-2024 dalam acara rembuk kelompok KTNA Kabupaten Kampar tahun 2019 yang dilaksanakan di Aula Kantor Bupati Kampar, Kamis(27/6) Sebanyak 21 Kecamatan yang ada di Kabupaten Kampar yang terbagi pada 4 zona dan semua zona tersebut mengusulkan Sekretaris Daerah Kabupaten Kampar tersebut …
Read More »