KUOK, BerkasRiau.com- Baru saja selesai sekitar empat bulan yang lalu, jalan lintas Sumatra Barat- Riau yang berada di Dusun Bukit Agung Desa Kuok kilometer 70 kembali retak dan berlobang. Salah seorang warga Khairul Anwar kepada berkasriau.com saat dihubungi, Rabu (7/2/2018) mengatakan lobang jalan yang mengangah di tepi jalan ini sangat berbahaya dan ditakutkan memakan korban seperti sebelumnya. “Kita harap gorong-gorong …
Read More »K A M P A R
DPRD Kampar Gelar Rapat Paripurna istimewa Hari Jadi Kabupaten Kampar Ke-68 2018
BANGKINANG KOTA, halamanRiau.com- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kampar menggelar rapat paripurna istimewa memperingati hari ulang tahun Kabupaten Kampar ke 68 di ruang paripurna lantai II gedung DPRD kampar, Selasa (6/2/2018). Rapat paripurna istimewa dengan agenda memperingati hari jadi kabupaten kampar ke LXVIII langsung dipimpin oleh Ketua DPRD kampar Ahamd Fikri, S.Ag didampingi Wakil Ketua DPRD Sunardi Ds, Muhammad …
Read More »Dibawah Pimpinanan Azis Zaenal, Perubahan di Kampar Sudah Terlihat
BANGKINANG KOTA, BerkasRiau.com- Dalam perjalanan membangun negeri ini, lebih kurang Delapan Bulan masa kepemimpinan Azis-catur, kami telah berupaya berbuat untuk kampar yang lebih baik, mulai dari melakukan pembinaan terhadap ASN dalam meningkatkan kinerja, kedisiplinan, profesional, jujur, terbuka, mempunyai inovasi dalam menciptakan tata kelola pemerintahan yang baik. Begitu dikatakan Bupati Kampar , Azis Zaenal saat memberikan sambutan pada Rapat Paripurna peringatan …
Read More »Upacara HUT Kampar Ke-68 Bupati : Mari Berusaha dan Berdoa Untuk Kesejahteraan Rakyat Kampar
BANGKINANG KOTA, BerkasRiau.com- Kampar negeri bertuah, tanahnya subur, masyarakatnya ramah untuk itu mari kita bersama berdoa dan berusaha semoga kesejahteraan akan terwujud untuk kita semua. Begitu Penggalan Pidato Bupati Kampar, Azis Zaenal dalam sambutannya pada upacara peringatan HUT Kabupaten Kampar yang ke 68 yang dilaksanakan di Halaman Kantor Bupati Kampar , Selasa (6/2/2018). Hadir dalam rapat paripurna itu Gubernur Riau …
Read More »1500 undangan Tersebar Untuk Hadiri HUT Kampar di Gedung DPRD
KAMPAR, BerkasRiau.com- Pada rapat paripurna DPRD Kabupaten Kampar dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) Kampar ke-68 besok Selasa (6/2) DPRD telah menyebarkan sebanyak 1.500 undangan keseluruh lapisan masyarakat. Hal ini diungkapkan Kasubag Protokoler dan Publikasi Sekretariat DPRD Kabupaten Kampar Nurmansyah, S.STP kepada wartawan saat ditemui diruangannya, Senin sore (5/2/2018). “Kita telah menyebarkan sebanyak 1.500 undangan kepada pejabat Kabupaten Kampar, Pejabat …
Read More »Ratusan Doorprize Menarik Meriahkan HUT ke 68 Kampar di Gunung Sahilan
GUNUNG SAHILAN, halamanRiau.com- Camat Gunung Sahilan secara resmi lepas gerak jalan sehat dalam rangka menyambut HUT hari ke 68 Kabupaten Kampar .Gerak Jalan Sehat bertabur Doorprize yang di pusatkan di Halaman Kantor Camat Gunung Sahilan, Senin (05/02/2018). Kegiatan Gerak jalan sehat dari berbagai kalangan, Asn, Guru, Kepala Desa, Siswa / Siswi, pihak Perusahaan dilingkungan Kecamatan Gunung Sahilan, dan masyarakat. Dalam …
Read More »Meriahkan HUT Kampar, Sekda Ikut Lomba Menjalo Ikan
KAMPAR, BerkasRiau.com- Tidak hanya membuka acara lomba menjalon ikan yang dilaksanakan di Desa Muara Uwai, Kecamatan Bangkinang, Sekretaris Daerah Kabupaten Kampar, Yusri turun langsung mendayung sampan untuk menjalo ikan, berbaur dengan seluruh peserta lomba untuk memberikan motivasi, Senin (5 / 2/2018) 25 peserta penjalo ikan berlomba dan bersaing untuk mendapatkan ikan dengan joli ke lokasi dimana ikan-ikan bersembunyi dengan harapan …
Read More »Musrenbang RKPD di Kecamatan Menggunakan Aplikasi E-Planning
BANGKINANG KOTA, Halaman – halaman situs – Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Kampar dilaksanakan Musyawarah Rencana Pembangunan Daerah (RKPD) di Kecamatan Tahun 2018. Pelaksanaan Musrenbang dilaksanakan dari 13-20 Februari 2018. Pelaksanaan Musrenbang RKPD ini akan dihadiri Bupati Kampar H. Azis Zaenal, SH, MM akan dilakukan secara elektronik dengan menggunakan aplikasi e-planning. Oleh karena itu seluruh isi ulang kecamatan harus …
Read More »Lubuk Siam Rebut Juara Pacu Sampan
Bangkinang – Setelah lima hari menjalani perlombaan pacu Sampan Melawan Arus, Akhirnya Tim dari Desa Lubuk Siam Kecamatan Siak Hulu keluar sebagai juara. Dimana gelar juara tersebut diraih Lubuk Siak setelah difinal sukses mengalahkan Tim Ganting Damai Kecamatan Salo dan Tim Kodim 031/KPR di Arena pacu sampan Desa Muara Uwai Kecamatan Bangkinang, senin sore (5/2/2018). Sementara itu untuk juara dua …
Read More »Persiapan Upacara dan Paripurna Sudah Capai 90 persen
BANGKINANG KOTA, BerkasRiau.com- H-1 Menjelang Hari Jadi Kabupaten Kampar ke 68 yang digelar 6 Februari 2018 dengan acara acara upacara di halaman kantor Bupati Kampar dan sidang Paripurna di gedung DPRD Kabupaten Kampar sudah mencapai 90 persen. Hal tersebut didengar Asisten Pemerintahan dan Kesra Setda Kampar Ahmad Yuzar yang diamanahkan sebagai penanggung jawab kedua acara HUT kampar, Senin, (5/2/2018). “Persiapannya …
Read More »