KAMPAR KIRI, BerkasRiau.com – Warga Desa Tanjung Harapan Kecamatan Kampar Kiri dihebohkan dengan adanya kejadian warga hanyut terbawa arus saat menyeberangi sungai Setingkai, Kamis (27/6). Korban adalah Junaidi Siahaan (38) warga Desa Tanjung Harapan Kecamatan Kampar Kiri, ia ditemukan dalam kondisi sudah meninggal dunia pada Jumat pagi oleh Tim Gabungan Basarnas dan Polsek Kampar Kiri dibantu warga masyarakat. Selanjutnya korban …
Read More »K A M P A R
Bujang Dara Kabupaten Kampar Dikarantina, Ini Kegiatan Mereka
Bangkinang, BerkasRiau.com – Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Kampar, adakan kegiatan Karantina Bujang dan Dara di Hotel Altha, Bangkinang Kota. Demikian disampaikan Kadis Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Kampar Ir Zulia Dharma, melalui Kasi pengembangan hubungan antar lembaga Candra Budhi, Jumat (28/06/2019) malam. Budi mengatakan, Karantina Bujang Dara Kampar ini telah dilaksanakan pada hari Kamis kemaren dan dibuka langsung oleh Bapak …
Read More »Usai Dilantik, Direktur RSUD Bangkinang Langsung Sidak Ruangan
Bangkinang, BerkasRiau.com – Bupati Kampar melantik Direktur RSUD dr Asmara Fitrah Abadi beserta 23 orang lain di Aula Kantor Bupati Kampar, Jumat (28/6/19). Usai dilantik pagi hari, Direktur RSUD Bangkinang yang baru setelah sholat jum’at langsung melakukan inspeksi mendadak (Sidak) ke beberapa ruangan di lingkungan RSUD Bangkinang guna memastikan kondisi RSUD saat ini dan akan melakukan langkah-langkah yang diperlukan kedepan. …
Read More »Bupati Kampar Lantik Dokter Asmara Fitrah Abadi sebagai Direktur RSUD Bangkinang
Bangkinang, BerkasRiau.com – Bupati Kampar Catur Sugeng Susanto melakukan Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Administrator dan Jabatan Pengawas di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kampar yang dilaksanakan di Aula Rumah Dinas Bupati Kampar, Jumat(28/6). Berdasarkan Surat Keputusan Bupati Kampar Nomor : SK.821.2-445/VI/2019 sebanyak 24 pejabat dilantik, sebagian besarnya merupakan pejabat di lingkungan RSUD Bangkinang. Satu diantara adalah Direktur RSUD Bangkinang yang di …
Read More »Kapolres Kampar dan Ketua Cabang Bhayangkari Kunjungi Warakawuri
BANGKINANG, BerkasRiau.com – Kamis pagi (27/6/2019), Kapolres Kampar AKBP Andri Ananta Yudhistira SIK MH, didampingi Ketua Cabang Bhayangkari Kampar Ny. Viola Andri Ananta beserta Waka Polres dan Pejabat Utama Polres Kampar, melakukan Anjangsana ke kediaman Warakawuri dalam rangka Hari Bhayangkara ke-73 tahun 2019. Mengawali kegiatan Anjangsana ini, Kapolres Kampar dan rombongan mengunjungi salahsatu Warakawuri yaitu Hj. Maryam, yang merupakan janda …
Read More »Yusri Terpilih secara Aklamasi sebagai Ketua KTNA Kabupaten Kampar Periode 2019-2024
Bangkinang, BerkasRiau.com – Drs Yusri, MSi terpilih secara aklamasi sebagai Ketua Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) Kabupaten masa bakti 2019-2024 dalam acara rembuk kelompok KTNA Kabupaten Kampar tahun 2019 yang dilaksanakan di Aula Kantor Bupati Kampar, Kamis(27/6) Sebanyak 21 Kecamatan yang ada di Kabupaten Kampar yang terbagi pada 4 zona dan semua zona tersebut mengusulkan Sekretaris Daerah Kabupaten Kampar tersebut …
Read More »Ini “Kue Pembangunan” yang Sedang Dikejar Bupati Kampar dari Pemerintah Pusat
Jakarta, BerkasRiau.com – Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Kampar bekerja keras mengejar “kue pembangunan” dari pemerintah pusat, khususnya dalam pembangunan jalan dan jembatan. Hal itu dilakukan secara marathon oleh Bupati Kampar Catur Sugeng Susanto, SH, didampingi Asisten II Ir. Azwan, M.Si, dan Kepala Dinas PUPR Afdal, ST, MT dengan melakukan kunjungan kerja ke beberapa instansi terkait di Jakarta. Usai mengikuti rapat …
Read More »Ini Lima Bacalon Direktur PD Kampar Aneka Karya yang Lulus Seleksi Administrasi
KAMPAR, BerkasRiau.com – Lima orang bakal calon (Bacalon) Direktur Perusahaan Daerah Kampar Aneka Karya (PD KAK) dinyatakan lulus seleksi administrasi oleh tim seleksi. Kelima Bacalon antara lain, Ir Efrizal Syarif, M. Husni Thamrin, SE, Aprizal SE, Putra Budiman, SE dan Yatarullah, S.Ag, M.Hum. Peserta yang lulus akan dihubungi oleh pihak panitia untuk mengikuti proses seleksi selanjutnya, kata Kepala Bagian Perekonomian Setda Kampar, …
Read More »KPID Riau Apresiasi Radio Swara Kampar
Bangkinang, BerkasRiau.com – Komisi Penyiaran Indonesia (KPID) Riau mengapresiasi Lembaga Penyiaran Publik Lokal (LPPL) Radio Swara Kampar saat melakukan kunjungan ke Studio Swara Kampar di Kompleks Kantor Bupati Lama Bukit Cadika, Selasa (25/6/2019). Korbid Pengawasan Isi Siaran KPID Riau Asril Darma S.Si bersama Korbid Kelembagaan M.Asrar Rais, SE, MM dan Staf Riny Astriani Agustina S.Kom didampingi Kadis Kominfo diwakili Kabid …
Read More »Bupati Kampar Terima 495 Mahasiswa KKN UNRI untuk 50 Desa
Bangkinang, BerkasRiau.com – Bupati Kampar Catur Sugeng Susanto membuka secara resmi dan menerima 495 mahasiswa UNRI serta menyerahkannya langsung kepada para Camat terkait pelaksanaan Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Riau tahun 2019 di Kabupaten Kampar yang diselenggarakan di Aula Kantor Bupati Kampar, Selasa(25/6) Dalam sambutannya Bupati Kampar Catur Sugeng Susanto berharap nantinya Mahasiswa dapat berbaur dan dapat menyesuaikan diri …
Read More »