Friday , April 18 2025
Home / Daerah / K A M P A R (page 210)

K A M P A R

Dirut RSUD Bangkinang akan Sanksi Karyawan yang Pelit Senyum

Kampar, BerkasRiau.com – Guna memperbaiki kualitas layanan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bangkinang, Direktur RSUD akan memberikan sanksi kepada pegawai/karyawan yang memberikan pelayanan yang buruk. “Manejemen RSUD Bangkinang akan menjatuhkan sanksi terhadap karyawannya yang tidak senyum dalam melaksanakan tugasnya melayani masyarakat,” kata dokter Asmara Fitra Abadi, Direktur RSUD Bangkinang, Kamis (4/7/19). Sanksi itu berbentuk “senyum 3 kali” kepada Kepala …

Read More »

Tim Korlantas Polri Lakukan Kunjungan Kerja di Polres Kampar

BANGKINANG, BerkasRiau.com – Tim Korlantas Polri melakukan Kunjungan Kerja di Polres Kampar dalam rangka Pengembangan Buku Potret Keselamatan Lalulintas Tahun 2019, Kamis (4/6/19). Tim Korlantas Polri ini dipimpin Kasubdit Tatib Digakkum Korlantas Polri KBP Eko Krismanto SIK, dengan anggota Tim Kompol Jaka Wahyudi SIK, AKP Agus Fuad, AKP Wahyu Isbandi. Kedatangan Tim disambut langsung oleh Kapolres Kampar AKBP Andri Ananta …

Read More »

Cegah HIV/AIDS di Kabupaten Kampar, 107 Kades dan Lurah Ikuti Sosialisasi

Bangkinang, BerkasRiau.com – Sedikit maraknya penyakit masyarakat khususnya dalam penyakit HIV dan AIDS diwilayah Kabupaten Kampar, maka sebanyak 107 Kepala Desa dan Lurah mengikuti Sosialisasi Pencegahan dan Strategi Penaggulangan HIV dan AIDS. Dimana Sosialisasi Pencegahan dan Strategi Penaggulangan HIV dan AIDS bagi Kepala Desa / Lurah tingkat Kabupaten Kampar tersebut dibuka secara resmi oleh Bupati Kampar yang diwakili oleh Sekretaris …

Read More »

Pasca Sidak Sekda Kampar, RSUD Bangkinang Mulai Berbenah

KAMPAR, BerkasRiau.com – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bangkinang mulai berbenah pasca sidak Sekretaris Daerah Kabupaten Kampar, Drs Yusri, M.Si. Kedepan RSUD menerapkan pelayanan secara prima. Kita menargetkan enam bulan kedepan RSUD berubah, paling tidak dalam hal pelayanan masyarakat, kata Direktur RSUD Bangkinang, dr Asmara Fitra Abadi, Rabu (3/7/2019). “Berbagai kekurangan satu persatu akan kita perbaiki”, ujarnya. Disampaikan, langkah awal yang …

Read More »

Komite Akreditasi Rumah Sakit Lakukan Verifikasi Akreditasi RSUD Bangkinang

Kampar, BerkasRiau.com – Komite Akreditasi Rumah Sakit (KARS)  melaksanakan survey verifikasi akreditasi di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bangkinang, Kabupaten Kampar, Rabu (3/7/19). Direktur RSUD Bangkinang, A Fitrah Abadi melalui Kabag Adum, dr Delfan Syukri kepada wartawan menjelaskan, bahwa saat ini RSUD Bangkinang sedang dilakukan survey verifikasi akreditasi oleh surveyor, Nelwati, S.Kep,M.Kep dari KARS. Dalam kesempatan yang sama dijelaskan Hafiest, …

Read More »

Kapolres Kampar Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat Personel Polri dan ASN Polres Kampar

BANGKINANG, BerkasRiau.com – Rabu pagi (3/7/2019) sekira pukul 08.00 Wib, bertempat di Lapangan Upacara Mapolres Kampar dilaksanakan Upacara Laporan Kenaikan Pangkat Personel Polri periode 1 Juli 2019 dan ASN Polres Kampar Periode 1 April 2019. Upacara kenaikan pangkat ini dipimpin Kapolres Kampar AKBP Andri Ananta Yudhistira SIK, MH dan diikuti Pejabat Utama Polres Kampar, Kapolsek Jajaran, Para Perwira, Bintara dan …

Read More »

Ikuti Pameran APKASI Otonomi Expo 2019, Bupati Kampar Minta Ciptakan Inovasi dan Terobosan

Jakarta, BerkasRiau.com – Pemerintah kabupaten Kampar mengikuti pameran Asosiasi Pemerintah Kabupaten/Kota Se Indonesia (Apkasi) Expo Tahun 2019. Jadikanlah Evant ini sebagai Ajang Promosi Kabupaten Kampar sekaligus ajang promosi terhadap peluang investasi di Kabupaten Kampar. Saya meminta kepada dinas dan instansi terkait untuk terus menciptakan inovasi dan membuat terobosan. Demikian disampaikan Bupati Kampar Catur Sugeng Susanto usai Pembukaan yang dilakukan oleh …

Read More »

12 Negara akan Ikuti Kampar Internasional Dragon Boat Festival

Bangkinang, BerkasRiau.com – Bupati Kampar Catur Sugeng Susanto yang diwakili Asisten II Azwan memimpin rapat persiapan Pelaksanaan Kampar Internasional Dragon Boat Festival 2019 yang akan dilaksanakan pada 18 – 22 Juli 2019 yang dihadiri Ketua Persatuan Olahraga Dayung Seluruh Indonesia (PODSI) Kampar Letkol, Inf Aidil Amin, Ketua KONI Kampar Abdul Gafar di Ruang Rapat Lantai III Kantor Bupati Kampar, Selasa …

Read More »

Desa Naga Beralih Dapat 3 Unit Bantuan Bedah Rumah dari Pemkab Kampar 

Kampar, BerkasRiau.com – Warga Desa Naga Beralih Kecamatan Kampar Utara mendapatkan bantuan bedah rumah dari Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kampar sebanyak 3 unit. Bantuan bedah rumah tersebut bersumber dari dana APBD Kampar tahun anggaran 2018/2019. Adapun bantuan bedah rumah tersebut terdapat di dua dusun, 2 unit di Dusun I Simpang Raya, 1 unit di Dusun III Polung. Atas bantuan tersebut, Razali …

Read More »

Kasi Haji: Jumlah Jemaah Calon Haji Kampar Tahun Ini Sebanyak 826 Orang

Kampar, BerkasRiau.com – Jumlah Jema’ah Calon Haji (JCH) Kabupaten Kampar pada musim haji tahun ini sebanyak 826 orang. Demikian disampaikan Kepala Kantor Kementerian Agama Kab. Kampar Drs H Alfian MAg, Yang diwakili Kasi Penyelenggara Haji dan Umrah H Dirhamsyah MSy, dalam rapat persiapan pemberangkatan JCH Kampar hari selasa (02/07/2019), di ruang rapat Kantor Bupati Kampar. Dirhamsyah menjelaskan, dari 826 JCH …

Read More »