Kampar, BerkasRiau.com – Bupati Kampar, H Catur Sugeng Susanto, SH, Payung Panji Adat Kampar yang bergelar Datuok Rajo Batuah, tersenyum sumringah saat disinggung keseriusan dirinya dalam membangun Kabupaten Kampar. Datuok Rajo Batuah hanya tersenyum sambil merangkul awak media. “Liat saja nanti, saya akan membuat kejutan-kejutan untuk masyarakat Kampar,” tuturnya setengah berbisik usai acara Gala Dinner dan temu ramah dengan para Offroader …
Read More »K A M P A R
Ketua Tim Stuntride Police Line 2000 Serahkan Sertifikat Apresiasi kepada Kapolres Kampar
Bangkinang, BerkasRiau.com – Eko Tri Saputra selaku Ketua Tim Stuntride Police Line 2000 bersama beberapa anggota Tim menjumpai Kapolres Kampar AKBP Mohammad Kholid SIK di ruang kerjanya, Jumat (7/2/20). Kedatangan Ketua dan Anggota Tim Stuntride Police Line 2000 Binaan Polres Kampar ini, adalah untuk menyerahkan Sertifikat Apresiasi dari Kapolres Tabes Bandung Kombes Pol. Irman Sugema SIK, MH untuk Kapolres Kampar. …
Read More »Bupati Kampar Gelar Silaturahmi dan Gala Dinner Bersama para Raider Offroad
Bangkinang, BerkasRiau.com – Sebelum kegiatan Bupati Kampar Offroad Exstreme dilaksanakan, Bupati Kampar H Catur Sugeng Susanto,SH gelar silaturahmi dan Gala Dinner bersama para Raider di Rumah Dinas Bupati Kampar, Bangkinang, Jum’at (7/2). Pada kesempatan tersebut, Bupati Kampar usai makan malam bersama para raider menyampaikan selamat datang dan terimakasih kepada raiders khususnya kepada Pengurus Cabang Indonesia Off-Road Federation (IOF) Kabupaten Kampar …
Read More »HUT Kampar ke-70, Pemkab Gelar Tabligh Akbar di Markaz Islamic Center
Bangkinang, BerkasRiau.com – Pemerintah Daerah Kabupaten Kampar dan Pengurus Masjid Islamic Center melaksanakan Tabligh Akbar pada hari Jum’at (7/2/2020) di Markaz Islamic Center Bangkinang Kota. Pelaksanaan Tabligh Akbar dihadiri oleh Bupati Kampar, Guru Besar UIN Suska Riau Prof. Dr. H. Munzir Hitami, MA. dan Ketua MUI Kampar Dr. H. Mawardi M. Saleh, Lc. MA., Sekda Kampar, Forkopimda Kampar, Ninik Mamak …
Read More »Bupati Kampar Beri Motivasi Marwan, Siap Jalani Pengobatan di RSCM Jakarta
Kampar, BerkasRiau.com – Bupati Kampar, H. Catur Sugeng Susanto, SH. Kediaman marwan, pengidap tumor tulang di Desa Pulau Jambu guna memberi bantuan agar siap pakai di RSCM Jakarta, Jumat (7/2). Dalam keterangannya, Catur mengatakan bahwa kunjungan ini sengaja kami lakukan untuk melihat secara langsung kisah nyata Marwan saat ini dan memberi semangat serta bantuan mental dalam persiapan rehabilitasi yang akan …
Read More »Polres Kampar Siap Kawal Kegiatan Pembangunan di Kampar
Kampar, BerkasRiau.com – Kepolisian Resort Kampar dan jajaran siap mengawal kegiatan pembangunan di wilayah Kabupaten Kampar sesuai tugas pokok dan fungsi. Hal itu disampaikan Kapolres Kampar, AKBP Muhammad Kholid, Kamis (6/2/2020). “Kami siap membantu terwujudnya Visi dan Misi Bupati Kampar,” ucap Kholid. Asal Pemda Kampar bisa mendukung program kegitan Polres Kampar. Salah satu program kegiatan seperti pemberdayaan masyarakat dalam membantu penegakkan hukum, …
Read More »Kapolres Kampar Bersama 5 Bank Tandatangani MoU Pengamanan Objek Vital Tertentu
BANGKINANG, BerkasRiau.com – Rabu (5/2/2020) sekira pukul 10.00 Wib, bertempat di Teras Depan Mapolres Kampar dilaksanakan Penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) Pengamanan Objek Vital Tertentu T.A 2020 Polres Kampar. Penandatanganan MoU ini dilakukan antara Polres Kampar dengan 5 (lima) Bank Nasional yang berkantor cabang di Bangkinang Kabupaten Kampar, yaitu : 1. PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) cabang Bangkinang 2. PT. …
Read More »Potong Kerbau, Catur Dinobatkan sebagai Payung Panji Adat Kabupaten Kampar
Bangkinang, BerkasRiau.com – Satu hari menjelang pelaksanaan Penobatan Bupati Kampar H Catur Sugeng Susanto, SH sebagai Payung Panji Adat Kabupaten Kampar, panitia penobatan melakukan prosesi pemotongan kerbau. Pemotongan hewan kerbau yang disaksikan langsung oleh Bupati Kampar dan Sekretatis Daerah Kabupaten Kampar Drs Yusri,M.Si tersebut, dimana dalam prosesi penyembelihan dilakukan oleh Ketua Lembaga Adat Kampar (lak) H Sartuni Datuok Paduko Majo …
Read More »Bupati Kampar Resmikan Puskesmas Bangkinang Kota dan Lounching Layanan PSC
Kampar, BerkasRiau.com – Bupati Kampar, H Catur Sugeng Susanto, SH, Rabu (5/2/2020) meresmikan pemakaian gedung Puskesmas Bangkinang Kota dan launching layanan Public Safety Center (PSC). Hadir dalam acara, Dirjen Pelayanan Kesehatan dr. Bambang Wibowo, sp.OG beserta rombongan, Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Riau Drs. Hj. Mimi Juliani Nazir. M Kes dan rombongan, Forkopimda Kampar, tokoh masyarakat Saleh Djasit, pengurus yayasan Ibnu Sina Akmam …
Read More »1.179 Orang akan Ikuti Tes CPNS Kampar pada Tanggal 10-12 Februari 2020
Kampar, BerkasRiau.com – Dari 1.623 orang pendaftar Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kabupaten Kampar tahun 2020, sebanyak 1.179 orang dinyatakan lulus seleksi administrasi dan mengambil nomor ujian di kantor Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kampar. Peserta yang dinyatakan lulus administrasi akan mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) berbasis Computer Assisted Test (CAT), kata Kasubid Pengadaan dan Pemberhentian BKPSDM …
Read More »